PROFIL
LEMBAGA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
( PAUD AL-HIKAM )
NAMA LEMBAGA : Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini ( PAUD ) AL-HIKAM
AWAL OPERASIONAL : Tahun Ajaran 2008/2009 ( 14 Juli 2008 )
TEMPAT Jl.Pelajar Psr III Marendal I Patumbak Deli Serdang 20361 Email : darulhikam6@yahoo.com
VISI : Terwujudnya generasi penerus bangsa yang Sholeh/ah .
MISI : Mewujudkan generasi Penerus bangsa yang Pintar, Kreatif dan Aktif.
MATERI PENDIDIKAN : Perpaduan antara Umum & Agama.
METHODE PENDEKATAN PENDIDIKAN
Bermain sambil Belajar, Belajar sambil melakukan, Menikmati Pelajaran, Suri tauladan ( bilhal ), Pendekatan Intelektual, Emosional, Spritual, Pengembangan potensi anak ( Minat dan bakat )
FALSAFAH PENDIDIKAN : Dimana berada disitu tempat belajar, Dari siapa dan dari apa saja kita dapat pelajaran adalah guru, Apa yang dilihat, didengar, dan dirasakan adalah ilmu, Apa yang kita alami adalah kehidupan
SISTEM PENGELOLAAN profesional ( terorganisir dan prosedural ), Kekeluargaan, Objektif
TARGET
1. Anak Mampu mengenal Huruf ( Hijaiyah & Latin ), Angka dan Bilangan.
2. Anak Mampu Berhitung
3. Anak Dapat mengenal mana perbuatan baik dan buruk.
4. Anak dapat menegatahui mana perbuatan yang membahayakan dirinya dan orang lain.
5. Anak mempu bersosialisai di lingkungan sekolah, rumah dan sasama teman-temannya.
6. Anak mampu mengenal profesi pekerjaan.
7. Anak mampu mengenal lingkungan ( Manusia, Tumbuhan dan Hewan )
8. Anak kreatif dan aktif.
9. Pembinaan keserdasan anak
10. Anak sopan santun dan berbudi pekerti.
SASARAN
1. Pembinaan dan Mendidik Anak Usia Dini : 4, 5 – 6 tahun di wilayah Desa Marindal dan sekitarnya
2. Memberi Pembinaan Anak Usia Dini agar menjadi Insan yang berguna bagi Nusa Bangsa, Negara dan Agama
3. Memberikan Pemahaman kepada orang tua dan masyarakat akan pentingnya arti pendidikan bagi anak sejak dini.
4. Memberikan kontribusi kepada pembinaan Anak Dini Usia dengan melibatkan warga masyarakat melalui Komite Sekolah.
PROGRAM TK AL-HIKAM
1. Membuka Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini
2. Mendidik dan membina Anak Dini Usia : ( 4,5-6 tahun )
3. Memberi Pemahan kepada Masyarakat khususnya orang tua akan pentingnya Pendidikan Anak Usia Dini.
4. Membuat program yang dapat mencapai tujuan tersebut. ( Pengembangan lahan sekolah, Penambahan dan pengadaan Sarana & Fasilitas Pendidikan., Mengadakan Kegiatan Sosial Pendidikan dan Dakwah serta Budaya., Peringatan Hari-hari Besar Nasional & Islam, )
Wassalam
Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini
PAUD Al-Hikam
Pengurus PAUD AL-HIKAM
Penasehat : Ust. Kholis Thohir,SPdI,Ust.Hafidz Ham Pulungan,S.Ag, Ust.Rusli,SPdI , Ust.Suparto
Kepala Sekolah : Aswin Lubis,SPd
TU : Muhammad Nurdin,SAg
Tutor/Guru : Nur'abdiyah,SA, Devi,SAg, Ramlah
Senin, 24 Agustus 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar